Ketidakseimbangan hormon akan mengganggu fungsi tubuh dan menyusahkan kita dalam menjalani aktivitas sehari-hari. Ahli endokrin kami dapat membantu mengoptimalkan kinerja tubuh anda.
Sistem endokrin kita terdiri dari serangkaian kelenjar yang menghasilkan hormon untuk mengatur fungsi internal tubuh, seperti pertumbuhan dan perkembangan, metabolisme, reproduksi, suasana hati dan proses tidur. Beberapa organ kita seperti ginjal, hati, dan jantung memiliki fungsi endokrin sekunder untuk membantu sistem endokrin primer. Tentunya, sistem ini adalah bagian yang sangat vital dari kesehatan kita dan penyakit endokrin sering kali berbahaya jika tidak diobati.
Meskipun ahli endokrin merawat kondisi yang berhubungan dengan sistem endokrin, tidak semua pasien yang mengalami penyakit endokrin harus menemui ahli endokrin. Ahli endokrin kami sering bekerja sama dengan dokter penyakit dalam dan dokter lain, di mana keahlian mereka sangat berharga satu sama lain. Jika anda memiliki komplikasi endokrin yang serius, ahli endokrin kami siap bekerja keras untuk membantu kondisi anda menjadi lebih baik.
Daftar Sekarang atau Buat Pertanyaan jika anda memiliki pertanyaan lebih lanjut.
Beberapa contoh dari gangguan endokrin adalah:
Jika anda mengalami masalah apapun terkait dengan sistem endokrin anda dan tidak yakin harus berkonsultasi dengan siapa, maka yakinlah bahwa ahli endokrin kami akan bekerja sama dengan dokter perawatan primer anda di Island Hospital untuk memulihkan anda.
Daftar Sekarang atau Buat Pertanyaan jika anda memiliki pertanyaan lebih lanjut.